Pembangunan Transportasi DKI Bisa Kurangi Macet

Kamis, 21 Januari 2016 Reporter: Suriaman Panjaitan Editor: Rio Sandiputra 4091

Pembangunan Transportasi DKI Bisa Kurangi Macet

(Foto: Reza Hapiz)

Wakil Gubernur DKI Jakarta, Djarot Saiful Hidayat yakin dengan pembangunan moda transportasi massal di Ibukota sudah tepat. Meskipun dalam proses pembangunan menyebabkan kemacetan, jika sudah beroperasi akan dapat mengurangi kepadatan lalu lintas Ibukota.

Pengembangan besar-besaran akan ada kemacetan luar biasa. Tetapi dampak ini akan terurai, kalau moda transportasi massal ini sudah bisa digunakan sebagian

"‎Pengembangan besar-besaran akan ada kemacetan luar biasa. Tetapi dampak ini akan terurai, kalau moda transportasi massal ini sudah bisa digunakan sebagian," ujar Djarot, Kamis (21/1).

Saat ini, lanjut Djarot, di Jakarta sedang dibangun Mass Rapid Transit (MRT), Light Rapid Transit (LRT) dan‎ Commuter Line. Bukan hanya itu, pembangunan jalan layang untuk bus Transjakarta pun akan segera selesai di akhir 2016 ini.

"‎Tahun 2020 hal tersebut sudah bisa kita rasakan," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Djarot : Transportasi Tradisonal di Ibukota Tidak Boleh Jadi Angkutan Untuk Umum

Kendaraan Tradisional Bisa Jadi Transportasi Wisata

Kamis, 21 Januari 2016 3023

Dermaga Longsor Di Pulau Pramuka Telah Diperbaiki

Renovasi Dermaga Pulau Pramuka Rampung

Kamis, 21 Januari 2016 4345

Basuki Utamakan Bangun MRT Ketimbang LRT

Pembangunan MRT Tetap Jadi Prioritas

Selasa, 19 Januari 2016 6505

Basuki Pastikan LRT Ground Breaking Juni Mendatang

Groundbreaking Proyek LRT Dilakukan Juli

Selasa, 19 Januari 2016 5922

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469058

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307905

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284376

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 261000

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196622

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks