Puluhan Lapak Liar di Krukut Dibongkar

Rabu, 20 Januari 2016 Reporter: Folmer Editor: Rio Sandiputra 2618

 Puluhan Lapak Liar di Krukut Dibongkar

(Foto: Folmer)

Puluhan lapak liar dan bangunan mandi cuci kakus (MCK) yang berdiri di sepanjang Jalan Ketapang Utara I dan Thalib, Kelurahan Krukut, Taman Sari, Jakarta Barat, Rabu (20/1) dibongkar petugas.

Keberadaan lapak liar dan bangunan MCK ini telah dikeluhkan warga Krukut

Keberadaan lapak liar dan bangunan MCK ini telah dikeluhkan warga Krukut. Ada sekitar 25 lapak,” ujar Paris Limbong, Camat Taman Sari, Rabu (20/1).

Menurut Paris, bangunan-bangunan tersebut sudah berdiri di atas fasilitas umum. Sehingga pihak kecamatan sudah diberikan surat peringatan hingga surat perintah bongkar sendiri.

“Pembongkaran sudah sesuai prosedur hukum, sehingga tidak ada alasan lagi bagi pemilik lapak mengaku tidak pernah mendapat sosialisasi dari pemerintah," tuturnya.

Paris menambahkan, pasca penertiban, pihak kelurahan akan melakukan pengawasan sehingga keberadaan puluhan lapak liar tidak berdiri lagi.

“Kita tidak akan membiarkan satu lapak pun kembali berdiri di kedua ruas jalan ini,” tandasnya.

Penertiban kali ini mengerahkan personel gabungan Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP), Penanganan Prasarana Sarana Umum (PPSU), Polri dan TNI.

BERITA TERKAIT
PKL Tidak Takut Teror, Basuki : Bagus Dong

Basuki Senang PKL Takut Satpol PP

Rabu, 20 Januari 2016 4430

 Lapak PKL di Kramat Pela Dibongkar

Lapak PKL di Kramat Pela Dibongkar

Rabu, 20 Januari 2016 24121

Gagalnya Tata Kota dan Perencanaan, Tanah Abang Tetap Semerawut

Penataan Kota Bermasalah, Tanah Abang Sulit Ditata

Selasa, 19 Januari 2016 6322

Puluhan Bangunan Liar Berdiri di jalan Peta Selatan

Bangunan Liar Marak di Jl Raya Peta Selatan

Senin, 18 Januari 2016 3899

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469035

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307797

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284354

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260978

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196600

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks