Petugas Satpol PP Siap Razia Kosan

Selasa, 19 Januari 2016 Reporter: Jhon Syah Putra Kaban Editor: Rio Sandiputra 4230

Petugas Satpol PP Siap Razia Kosan

(Foto: doc)

Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) DKI Jakarta menyiapkan personel khusus untuk memantau rumah kontrakan ataupun kos-kosan. Ini sebagai antisipasi adanya penghuni yang menjadi jaringan teroris di Jakarta.

Pimpinan wilayah harus mengetahui siapa-siapa saja warga yang tingal di wilayah mereka. Sehingga segala bentuk keresahan masyarakat bisa dideteksi secara dini

"Kita kerja sama dengan RT/RW untuk melakukan sidak bersama sebagai bentuk pencegahan," ujar Kukuh Hadi Santoso, Kasatpol PP DKI Jakarta, Selasa (19/1).

Menurut Kukuh, seluruh pihak harus bekerjasama dalam pemantauan rumah kontrakan dan kos-kosan. Sebab gangguan keamanan di Jakarta, akan sangat berpengaruh negatif bagi seluruh masyarakat.

"Pimpinan wilayah harus mengetahui siapa-siapa saja warga yang tingal di wilayah mereka. Sehingga segala bentuk keresahan masyarakat bisa dideteksi secara dini," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Cegah Teroris, Basuki Dorong Warga Pindah ke Rusun

Cegah Teroris, Basuki Dorong Warga Tinggal di Rusun

Senin, 18 Januari 2016 5723

 Angkut Pelajar, 3 Bus Sekolah Beroperasi di Rusun Marunda

3 Bus Sekolah Beroperasi di Rusun Marunda

Senin, 18 Januari 2016 5448

57 KK dari Bukit Duri Huni Rusun Cibesel

57 KK dari Bukit Duri Huni Rusun Cibesel

Senin, 18 Januari 2016 5518

Diharapan Prajurit, Basuki Janji Bangunkan Rusun

Basuki Janjikan Rusun untuk Prajurit TNI dan Polri

Senin, 18 Januari 2016 6634

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468519

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307260

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285067

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283964

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282638

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks