Tutup Saluran PHB di Jl Raya Pondok Labu Ambrol

Selasa, 12 Januari 2016 Reporter: Rudi Hermawan Editor: Lopi Kasim 5704

Penutup Saluran PHB di Jalan Raya Pondok Labu Ambrol

(Foto: Rudi Hermawan)

Penutup saluran penghubung (PHB) di Jalan Raya Pondok Labu, Kelurahan Pondok Labu, Cilandak, Jakarta Selatan, tepatnya di depan warung makan ambrol, Selasa (12/1) sore. Beruntung tidak ada korban jiwa dalam peristiwa tersebut. 


Tidak ada korban jiwa, hanya lima motor yang sedang parkir di atasnya jatuh ke dalam saluran,

Lurah Pondok Labu, Siti Fauziah Ghozali mengatakan, ambrolnya penutup saluran tersebut disebabkan tidak adanya turap saluran. Akibatnya, saat turun hujan dinding saluran tergerus, sehingga penutup saluran ambrol.

"Tidak ada korban jiwa, hanya lima motor yang sedang parkir di atasnya jatuh ke dalam saluran," kata Fauziah, Selasa, (12/1).

Pihaknya, kata Fauziah, telah melaporkan hal itu ke Suku Dinas Tata Air Jakarta Selatan dan langsung ditindaklanjuti. "Saat ini sedang diperbaiki oleh Sudin Tata Air," ujarnya.

BERITA TERKAIT
Inrit Sepanjang Jalan Lagoa Terusan Dibongkar

Inrit di Jalan Lagoa Terusan Dibongkar

Senin, 11 Januari 2016 4424

Inrit Penutup Saluran Jl Janur Kuning Dibongkar

Inrit Penutup Saluran Jl Janur Kuning Dibongkar

Jumat, 11 Desember 2015 4487

Tembok Longsor Di Tendean Diperbaiki Sudin Tata Air Jaksel

Tembok Ambrol di Jl Kapten Tendean Diperbaiki

Senin, 07 Desember 2015 4636

 Jalan Ali Sadikin Ambrol 50 Meter

Jalan Ali Sadikin Ambrol 50 Meter

Jumat, 13 November 2015 4282

Turap Kali Baru di Pasar Minggu Raya Terjadi Abrasi

Turap Kali Baru di Pasar Minggu Ambrol

Kamis, 19 November 2015 7025

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469042

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307839

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284364

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260985

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196609

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks