Perayaan Malam Tahun Baru Digelar di Museum Prasasti

Senin, 28 Desember 2015 Reporter: Devi Lusianawati Editor: Widodo Bogiarto 4799

Perayaan Tahun Baru Akan Digelar di Depan Museum Prasasti

(Foto: Devi Lusianawati)

Pemerintah Kota (Pemkot) Administrasi Jakarta Pusat berencana menggelar perayaan malam pergantian tahun di depan Museum Prasasti, Jalan Tanah Abang I, Gambir.

Salah satu faktornya adalah keamanan

Sebelumnya, Pemkot Administrasi Jakarta Pusat akan melangsungkan perayaan malam tahun baru di Kawasan Gang Laler, Kemayoran.

Wakil Wali Kota Jakarta Pusat, Arifin mengatakan, perubahan lokasi dilakukan atas dasar kesepakatan pihaknya dengan Polres Metro Jakarta Pusat. Menurutnya, keamanan di Gang Laler masih dianggap belum kondusif untuk digelar perayaan malam tahun baru.

"Salah satu faktornya adalah keamanan. Kami sudah berkoordinasi dengan pihak kepolisian dan masukan dari mereka agar acara pergantian tahun baru dipindahkan," kata Arifin, Senin (28/12).

Arifin menambahkan, saat perayaan malam tahun baru, akan disuguhkan sejumlah tarian dan makanan tradisional Betawi.

"Tapi di wilayah Jakarta Pusat ada juga tempat berkumpulnya warga untuk merayakan pergantian tahun baru, seperti Bundaran HI dan Monas," ujar Arifin.

BERITA TERKAIT
Museum bahari

Libur Panjang, Museum Bahari Ramai Pengunjung

Minggu, 27 Desember 2015 9384

Malam Tahun Baru, 31 CCTV Disebar Di Ancol

Malam Tahun Baru, 31 CCTV Awasi Ancol

Kamis, 24 Desember 2015 5551

31 Desemberi, Harga Tiket Masuk Pengunjung TMII Dinaikan

Akhir Tahun, Tiket Masuk TMII Naik

Jumat, 25 Desember 2015 11464

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469053

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307887

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284373

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260995

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196619

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks