Pohon di Sepanjang Jl Kalibaru Timur Rawan Tumbang

Senin, 14 Desember 2015 Reporter: Jhon Syah Putra Kaban Editor: Budhy Tristanto 5948

 Pohon di Sepanjang Jl Kalibaru Timur Rawan Tumbang

(Foto: Jhon Syah Putra Kaban)

Pohon pelindung di sepanjang sisi Jalan Kalibaru Timur, Kelurahan Utan Panjang, Kemayoran, Jakarta Pusat, kondisinya saat ini sudah sangat rimbun dan tinggi. Dikhawatirkan, pohon tersebut rawan tumbang jika terjadi hujan dan angin kencang.

Tinggi pohon bisa sampai 20 meter dan ada yang sudah beberapa tahun tak pernah ditoping

Ralian (36), salah seorang warga mengatakan, pohon di sepanjang jalan tersebut sudah lama tidak dipangkas sehingga sebagian dahannya banyak menjuntai ke bawah.  

"Tinggi pohon bisa sampai 20 meter dan ada yang sudah beberapa tahun tak pernah ditoping, sebagian besar dahannya sudah sangat dekat ke bawah," ujar Ralian, Senin (14/12).

Lurah Utan Panjang, Ety Kusmiaty mengaku, sudah sering berkoordinasi dengan Suku Dinas Pertamanan dan Pemakaman Jakarta Pusat melakukan pemangkasan pohon. Namun, hingga saat ini pemangkasan pohon belum juga direalisasikan.

"Kami harap dari Sudin Pertamanan dan Pemakaman bisa segera menindaklanjuti,"kata Ety.

BERITA TERKAIT
50 Warga Utan Panjang Ikuti Sosialisasi Qlue

50 Warga Utan Panjang Ikuti Sosialisasi Qlue

Sabtu, 12 September 2015 10329

Bank Sampah Terus Digiatkan Di Jakpus

Setoran Bank Sampah di Jakpus Terus Digiatkan

Selasa, 15 September 2015 6013

 PTSP Kelurahan Utan Panjang Sediakan Sarana Bermain Anak

PTSP Kelurahan Utan Panjang Sediakan Sarana Bermain Anak

Senin, 04 Mei 2015 4214

penertiban pkl satpol pp

Lapak PKL dan Gubuk Liar di Jl Cempaka Putih Ditertibkan

Kamis, 05 Juni 2014 3663

mobil box terguling tertimpah pohon tumbang

Pohon Tumbang Timpa Mobil Boks di Cempaka Putih

Jumat, 19 Desember 2014 5772

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469050

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307872

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284371

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260994

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196618

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks