Metromini yang Tertabrak KRL Dievakuasi

Minggu, 06 Desember 2015 Reporter: Folmer Editor: Lopi Kasim 8900

Sopir Metromini Nekat Terobos Palang Perlintasan

(Foto: Folmer)

Metromini B80 jurusan Kota-Kalideres yang tertabrak KRL 1528 di perlintasan Kereta Api (KA) Angke, Tambora, Jakarta Barat, Minggu (6/12) akhirnya berhasil dievakuasi sekitar pukul 14.00.

Metromini yang tertabrak telah berhasil dievakuasi. Sedangkan KRL telah ditarik ke Stasiun KA Kota

"Metromini yang tertabrak telah berhasil dievakuasi. Sedangkan KRL telah ditarik ke Stasiun KA Kota," ungkap Pardjoko, Kasudin Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan Jakarta Barat.

Evakuasi dilakukan dengan cara membelah badan bus. menjadi beberapa bagian.

"Kondisi bangkai mobil sebagian besar terjepit gerbong bagian depan. Tapi, sudah kita berhasil lepaskan," katanya.

BERITA TERKAIT
 Metromini Terobos Palang Pintu di Angke, 13 Orang Tewas

Tabrakan KA dan Metromini di Angke, 13 Tewas

Minggu, 06 Desember 2015 18218

 Korban Tewas Tabrakan KRL dan Metromini Dievakuasi ke RSCM

Korban Tewas Tabrakan KRL dan Metromini Dievakuasi ke RSCM

Minggu, 06 Desember 2015 13822

 5 Korban Tubrukan Metromini VS KCL Di Tubagus Angke Jakbar Dilarikan Ke RS Atmajaya

Dua Korban Tabrakan KRL Tewas di RS Atmajaya

Minggu, 06 Desember 2015 10838

 Korban Tewas Metromini Bertambah

Korban KRL Tabrak Metromini Jadi 16 Orang

Minggu, 06 Desember 2015 11649

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307244

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283953

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282632

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks