Sudin Pertamanan Jakut Percantik 10 Jalur Hijau

Sabtu, 05 Desember 2015 Reporter: TP Moan Simanjuntak Editor: Widodo Bogiarto 6223

Sudin Pertamanan Jakut Percantik 10 Jalur Hijau

(Foto: TP Moan Simanjuntak)

Suku Dinas Pertamanan dan Pemakaman Jakarta Utara mulai mempercantik jalur hijau yang berada di 10 lokasi. Hal ini dilakukan sesuai instruksi Wali Kota Jakarta Utara, Rustam Effendi.

Sejak bulan lalu kami mulai percantik jalur hijau di 10 lokasi di Jakarta Utara

"Sejak bulan lalu kami mulai percantik jalur hijau di 10 lokasi di Jakarta Utara," kata Yati Sudiharti, Kepala Suku Dinas Pertamanan dan Pemakaman Jakarta Utara, Sabtu (5/12).

Yati menjelaskan, langkah itu dilakukan dengan cara penyulaman tanaman, penanaman tanaman dan pengecatan pot. Di antaranya di Jalan Perintis Kemerdekaan, Sunter Kirana, Mitra Boulevard Sunter, Danau Sunter Indah, Danau Sunter Selatan, Gedong Panjang dan kolong tol Martadinata.

Yati menambahkan, perbaikan juga dilakukan di taman kota. "Nanti penyiramannya lebih ditingkatkan, kami juga intensifkan pengawasannya dengan mengerahkan petugas khusus untuk berpatroli mengecek taman-taman yang sudah kami rapikan," ujarnya. 

BERITA TERKAIT
 Taman di Median Jalan Patimura di Perbaiki

Ratusan Tanaman Hias Ditanam di Median Jl Pattimura

Jumat, 04 Desember 2015 9979

pagar taman hilang

Pagar Bekas Jalur Hijau Jl Bugis Raib

Jumat, 27 November 2015 4593

Jalur Hijau di Jl Inspeksi Kali Kresek akan Direfungsi

Jalur Hijau di Jl Inspeksi Kali Kresek akan Direfungsi

Selasa, 24 November 2015 3133

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469057

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307902

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284376

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260999

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196622

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks