Sudin PE Kep Seribu Tak Terkendala Pemotongan Anggaran

Selasa, 01 Desember 2015 Reporter: Suparni Editor: Rio Sandiputra 3407

Anggaran Dikurangi, Sudin PE Terapkan Swakelola Perawatan

(Foto: Suparni)

Suku Dinas Perindustrian dan Energi (PE) Kepulauan Seribu mengaku tidak terkendala dengan pemotongan anggaran. Bahkan pihaknya mendukung langkah Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama yang melakukan penghematan anggaran.

Antisipasinya melalui swakelola, ada petugas kita yang secara teknis lebih siap di bidangnya yaitu soal arus kuat dan kelistrikan

Kepala Sudin PE Kepulauan Seribu, Meilinda Sagala menuturkan, meski diakui banyak gagal lelang terkait perawatan, karena tidak ada peminatnya, namun pihaknya akan mengantisipasi melalui swakelola.

"Antisipasinya melalui swakelola, ada petugas kita yang secara teknis lebih siap di bidangnya yaitu soal arus kuat dan kelistrikan," ujarnya, Selasa (1/12).

Ditambahkan Meilinda, dengan swakelola tersebut diyakini dapat menghemat anggaran karena perawatan tidak perlu diserahkan ke swasta.

Sementara itu terkait kegiatan sosialisasi maupun bimbingan teknis yang rencananya juga dipangkas anggarannya, pihaknya akan memaksimalkan koordinasi dengan sudin terkait sesuai kebutuhan dalam memberdayakan masyarakat Kepulauan Seribu.

BERITA TERKAIT
Basuki Evaluasi Anggaran Dinas Pertamanan dan Pemakaman

Basuki Evaluasi Anggaran Dinas Pertamanan dan Pemakaman

Jumat, 20 November 2015 5734

 Perbaikan Hidran Diimbau Dengan Swakelola

Perbaikan Hidran Diimbau Swakelola

Minggu, 22 November 2015 3274

Larangan Sosialisasi, Sudin Parbud Berikan Bantuan Alat Kesenian

Jakpus Ganti Sosialisasi dengan Bantuan Alat Kesenian

Rabu, 25 November 2015 2257

Pemkot Bekasi Dukung DKI Swakelola Sampah di Bantar Gebang

Bekasi Dukung DKI Swakelola Sampah di Bantar Gebang

Jumat, 06 November 2015 9440

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307244

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283953

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282632

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks