Tali Air di Jakut Dibersihkan

Minggu, 29 November 2015 Reporter: Suriaman Panjaitan Editor: Lopi Kasim 3952

Sudin PKP Jakut Semprot Tali Air Serentak di Enam Kecamatan

(Foto: Suriaman Panjaitan)

Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (PKP) Jakarta Utara bersama Barisan Relawan Kebakaran (Balakar), melakukan kegiatan pembersihan tali air secara serentak di enam kecamatan dan 31 kelurahan di Jakarta Utara, Minggu (29/11). 

adi pembersihan tali-tali air ini secara serentak kita lakukan di seluruh wilayah di Jakarta Utara. Para petugas disebar di wilayah yang kerap tergenang itu

Kepala ‎Sudin PKP Jakarta Utara, Satriadi Gunawan mengatakan, pihaknya mengerahkan sebanyak 44 petugas pemadam dan 58 petugas Balakar dalam kegiatan tersebut.

"Jadi pembersihan tali-tali air ini secara serentak kita lakukan di seluruh wilayah di Jakarta Utara. Para petugas disebar di wilayah yang kerap tergenang itu," ujarnya.

Pihaknya, kata Satriadi, berharap setelah dibersihkan genangan di beberapa titik dapat diminimalisir. Pihaknya pun akan tetap mengintensifkan pembersihan tali air setiap akhir pekan.

"Kita pilih akhir pekan agar tidak terjadi kemacetan saat proses penyiraman berjalan," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Rustam

Jakut Dinilai Belum Layak Terima Penghargaan Kota Sehat

Minggu, 29 November 2015 4350

Tali Air di Pondok Pinang Dibersihkan

Tali Air di Pondok Pinang Dibersihkan

Kamis, 19 November 2015 3177

Jaksel Gencar Bersihkan Sampah di Tali Air

Jaksel Gencar Bersihkan Sampah di Tali Air

Jumat, 20 November 2015 5315

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307241

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282631

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks