40 Pelaku Usaha Ikuti Sosialisasi Ekspor Impor

Rabu, 25 November 2015 Reporter: TP Moan Simanjuntak Editor: Widodo Bogiarto 4926

 Pelaku Eksportir dan UMKM Ikuti Sosialisasi Prosedur Ekspor dan Impor

(Foto: TP Moan Simanjuntak)

Sebanyak 40 pelaku usaha binaan Suku Dinas Koperasi Usaha Mikro Kecil Menengah dan Perdagangan (KUMKMP) Jakarta Utara mengikuti kegiatan sosialisasi kebijakan ekspor dan impor di Kantor Wali Kota Jakarta Utara, Rabu (25/11).

Kita semua sepakat dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat kita harus berikan pelayanan terbaik dan maksimal

Wali Kota Jakarta Utara, Rustam Effendi mengatakan, Pemprov DKI telah lama menerapkan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (PTSP). PTSP hadir untuk untuk mempercepat dan mempermudah pelayanan kepada masyarakat.

"Kita semua sepakat dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat kita harus berikan pelayanan terbaik dan maksimal,” kata Rustam Effendi, Wali Kota Jakarta Utara, Rabu (25/11).

Menurut Rustam, kegiatan sosialisasi kebijakan ekspor dan impor ini diharapkan dapat menambah wawasan, pemahaman serta mencari solusi terhadap berbagai persoalan

yang dihadapi para eksportir dan pelaku UMKM dalam memasarkan produknya.

Kepala Suku Dinas KUMKMP Jakarta Utara,  Robinhot Sinaga menambahkan, kegiatan sosialisasi dilakukan dengan metode diskusi panel. Kegiatan ini dilaksanakan selama dua hari.

BERITA TERKAIT
 53 Kios Di Pujasera Blok S Didata Ulang

53 Kios di Pujasera Blok S Didata Ulang

Senin, 23 November 2015 5566

Pedagang Binaan Akan Ditempelkan Plang

Dinas KUMKMP akan Pasangi Pelang Pedagang Binaan

Senin, 23 November 2015 3913

Makanan Betawi Harus Dilestarikan

Dinas KUMKMP Komitmen Lestarikan Kuliner Betawi

Jumat, 20 November 2015 3031

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469042

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307855

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284366

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260986

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196611

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks