Petugas PPSU Bersihkan Saluran Jl STM Walang

Rabu, 25 November 2015 Reporter: TP Moan Simanjuntak Editor: Rio Sandiputra 3600

70 Petugas PPSU Bersihkan Saluran Jl STM Walang

(Foto: Istimewa)

Puluhan petugas Penanganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU) Kelurahan Tugu Selatan, Jakarta Utara membersihkan saluran air Jalan STM Walang. Banyaknya endapan sedimen, kerap membuat saluran tersebut tidak mampu menampung air saat hujan.

Akibat padatnya lumpur, saluran tidak dapat menampung air lebih banyak

Lurah Tugu Selatan, Tarmad mengatakan, pengurasan dilakukan sebagai antisipasi genangan saat musim  hujan. Sebab, kondisi saluran sudah sangat padat sedimen lumpur campur sampah.

"Akibat padatnya lumpur, saluran tidak dapat menampung air lebih banyak. Jadi saat hujan air dengan cepat meluap hingga mengenangi jalan, tingginya bisa 10-30 sentimeter," ujar Tarmad, Rabu (25/11).

Menurut Tarmad, saluran tersebut akan bermuara di Kali Bendungan Melayu. Sehingga untuk membersihkannya diperlukan 70 petugas PPSU.

"Saluran air tersebut bermuara ke Kali Bendungan Melayu. Kami juga telah siapkan petugas khusus piket siaga bencana," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Tumpukan Karung di Jalan Kemang Timur Raya di Keluhkan

Karung Isi Sedimen, Menumpuk di Trotoar Jl Kemang Timur

Rabu, 25 November 2015 2939

Trotoar dipenuhi tumpukan sedimen lumpur di RW 4 Semper Barat

Sedimen Lumpur Penuhi Trotoar di Semper Barat

Selasa, 24 November 2015 2270

 800 Karung Lumpur di Angkut Dari Saluran di Jalan Tegal Parang

Saluran di Jl Tegal Parang Selatan 1 Dikuras

Selasa, 24 November 2015 7456

 Genangan AIr di JORR Cengkareng Dibenahi Tahun Depan

Saluran Jalan JORR Dibenahi Tahun Depan

Selasa, 24 November 2015 3460

 Atasi Genangan, Jaktim Bangun Sodetan di Kramatjati

Jaktim Bangun Sodetan di Jl Inerbang Raya

Selasa, 24 November 2015 4496

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469056

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307891

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284374

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260996

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196620

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks