45 Angkutan Umum di Jl TB Simatupang Ditertibkan

Selasa, 24 November 2015 Reporter: Izzudin Editor: Widodo Bogiarto 3841

 45 Angkutan Ditertibkan Sudin Hubtran Jaksel

(Foto: Izzudin)

Petugas Suku Dinas Perhubungan dan Transportasi Jakarta Selatan menggelar razia terhadap angkutan umum yang memutar balik di perempatan TB Simatupang, tepatnya di depan Gedung FedEx, Kelurahan Pondok Pinang, Kebayoran Lama, Selasa (24/11). Hasilnya sebanyak 45 angkutan umum terjaring razia.

Kenapa harus takut kalau surat-surat lengkap

"Kenapa harus takut kalau surat-surat lengkap. Yang mutar balik itu kebanyakan kir-nya mati," kata Hamsin (40), sopir mikrolet rute Petukangan-Lebak Bulus.

Kepala Seksi Pengawasan dan Pengendalian Suku Dinas Perhubungan dan Transportasi Jakarta Selatan, Slamet Dahlan mengatakan, tercatat ada 45 angkutan umum yang ditertibkan dalam razia tersebut.

"Ada 45 kendaraan dirazia, enam dikandangi," ujar Slamet.

BERITA TERKAIT
40 Angkutan Umum di Pondok Labu Ditindak

40 Angkutan Umum di Pondok Labu Ditindak

Jumat, 20 November 2015 5239

179 Kendaraan di Jaksel Ditindak

179 Kendaraan di Jaksel Ditindak

Kamis, 19 November 2015 3254

Angkot Kembali Ngetem di Depan Stasiun Tebet

Angkot Kembali Ngetem di Depan Stasiun Tebet

Jumat, 13 November 2015 4854

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469053

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307885

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284373

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260995

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196619

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks