Warga Direkrut Jadi Kader Penanggulangan Bencana

Rabu, 04 November 2015 Reporter: Suparni Editor: Widodo Bogiarto 2823

 KPBK Rekrut 40 Kader Penanggulangan Bencana Kelurahan Pulau Pari

(Foto: Suparni)

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta merekrut 40 warga Kelurahan Pulau Pari, Kepulauan Seribu Selatan, Kepulauan Seribu, menjadi kader penanggulangan bencana (PB).

Pembentukan kader tingkat kelurahan ini terus dilakukan

"Pembentukan kader tingkat kelurahan ini terus dilakukan. Setiap kelurahan direkrut 40 orang kader PB," kata Denny Wahyu Hariyanto, Kepala Pelaksana BPBD DKI Jakarta, Rabu (4/11).

Menurut Denny, sesuai program BPBD DKI, Kantor Penanggulangan Bencana Kabupaten (KPBK) Kepulauan Seribu, merekrut pemuda-pemudi pulau berusia 18-35 tahun yang memiliki keinginan, tekad dan keihklasan dalam mengelola penanggulangan bencana.

"Kepulauan Seribu itu terdiri dari gugusan pulau-pulau dan perairan laut. Maka dibutuhkan kader atau relawan penanggulangan bencana yang memahami karakteristik wilayahnya," ujar Denny.

BERITA TERKAIT
BPBD Bentuk Relawan Bencana Tingkat Kelurahan

BPBD Pulau Seribu Siap Rekrut Relawan di Kelurahan

Kamis, 22 Oktober 2015 3170

Warga Menyambut Baik Program BPBD

Program Relawan Penanggulangan Bencana Disambut Baik

Kamis, 22 Oktober 2015 4208

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469056

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307897

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284375

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260996

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196620

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks