Hari Pahlawan, Matikan Mesin Kendaraan Selama 60 Detik

Selasa, 03 November 2015 Reporter: Rudi Hermawan Editor: Widodo Bogiarto 5744

Hari Pahlawan, Matikan Kendaraan Selama 60 Detik

(Foto: Ilustrasi)

Kepala Bidang Humas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Muhammad Iqbal mengatakan, dalam rangka memperingati Hari Pahlawan 10 November mendatang, seluruh pengguna kendaraan di jalan protokol ibukota diimbau menghentikan dan mematikan mesin kendaraannya selama 60 detik.

Kami imbau pengendara agar mematikan kendaraannya selama 60 detik pukul 08.15 pada tanggal 10 November untuk mengheningkan cipta

Iqbal menuturkan, kegiatan ini merupakan rutin dilaksanakan setiap tahun untuk mengenang jasa para pahlawan yang telah gugur di medan perang.

"Kami imbau pengendara agar mematikan kendaraannya selama 60 detik pukul 08.15 pada tanggal 10 November untuk mengheningkan cipta," kata Iqbal, Senin (2/11).

Iqbal menyebutkan, mematikan mesin kendaraan tersebut dilakukan hanya di sejumlah ruas jalan protokol di ibukota.

BERITA TERKAIT
Basuki Sebut yang Berani Melawan Kezaliman Sebagai Pahlawan

Basuki: Pahlawan Itu yang Berani Melawan Kezaliman

Senin, 10 November 2014 4369

Warga Pembayar Pajak Pahlawan DKI

Warga Pembayar Pajak Pahlawan DKI

Senin, 26 Oktober 2015 5321

Djarot: Saya Tak Mau Keluarga Pahlawan Menderita

Djarot: Saya Tak Mau Keluarga Pahlawan Menderita

Kamis, 03 September 2015 3216

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468505

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307239

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285053

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282630

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks