Petugas Gabungan Bersihkan Kali Ciliwung

Jumat, 30 Oktober 2015 Reporter: Aldi Geri Lumban Tobing Editor: Widodo Bogiarto 5321

Unsur Tiga Pilar Gelar Kerja Bakti di Sungai Ciliwung

(Foto: Aldi Geri Lumban Tobing)

Sekitar 160 petugas gabungan bergotong royong membersihkan Kali Ciliwung, tepatnya di RW 04 Kelurahan Kebon Manggis, Matraman, Jakarta Timur, Jumat (30/10). Petugas yang terlibat antara lain dari Satpol PP, petugas Penanganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU), TNI dan Polri.

Ini adalah rangkaian kegiatan yang dilaksanakan tiga pilar dan terus menerus dilakukan

"Ini adalah rangkaian kegiatan yang dilaksanakan tiga pilar dan terus menerus dilakukan," kata Bambang Musyawardana, Wali Kota Jakarta Timur.

Kerja bakti ini difokuskan pada pengangkutan sampah dari badan kali. Untuk mengangkut sampah dikerahkan lima unit truk. Diharapkan pembersihan sampah ini dapat mengurangi dampak banjir saat musim hujan mendatang.

BERITA TERKAIT
 Saluran Phb Jalan Inspeksi Nusa Kirana Dikuras Ratusan Petugas Gabungan

Petugas PPSU dan TNI Bersihkan Saluran di Rorotan

Kamis, 29 Oktober 2015 6791

Normalisasi Saluran di Jl Perternakan Raya Dilanjutkan

Normalisasi Saluran di Jl Peternakan Raya Dilanjutkan

Senin, 26 Oktober 2015 4584

 Anas Pimpin Kerja Bakti Massal di Kalideres

Wali Kota Jakbar Pimpin Kerja Bakti di Kalideres

Minggu, 18 Oktober 2015 3019

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469056

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307897

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284375

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260996

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196620

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks