21 PMKS di Jakut Terjaring Razia

Jumat, 23 Oktober 2015 Reporter: TP Moan Simanjuntak Editor: Lopi Kasim 5900

pmks terjaring

(Foto: doc)

Razia Penyandang Masalah Kesejahteraan Sosial (PMKS) kembali dilakukan di Jakarta Utara. Hasilnya, sebanyak 21 PMKS terjaring dari berbagai lokasi.

21 PMKS yang terjaring razia, yaitu pak ogah, gelandangan, pengemis dan pengamen

Kasatpol PP Jakarta Utara, Iyan Sofian Hadi mengatakan, sebanyak 30 petugas Satpol PP dikerahgkan dalam razia yang menyasar wilayah kawasan Kecamatan Koja, tepatnya di sepanjang Jalan Plumpang Semper, Lagoa, Duku Semper, Mambo dan kawasan kolong tol.

21 PMKS yang terjaring razia, yaitu pak ogah, gelandangan, pengemis dan pengamen,” ujar Iyan, Jumat (23/10).

Razia dilakukan di kawasan Koja, kata Iyan, sebagai tindak lanjut laporan masyarakat yang selama ini diresahkan dengan maraknya PMKS di kawasan tersebut. Warga yang melintas menjadi sangat tidak nyaman.

Selain itu, keberadaan PMKS juga membuat wilayah tersebut rawan tindakan kriminalitas. “Untuk itu, dengan kami razia, diharapkan masyarakat menjadi nyaman dan aman dari tindak kriminal dan lain sebagainya,” tandas Iyan.

BERITA TERKAIT
Ahok Dukung DPRD Bentuk Panja Temuan BPK

85 PMKS Dipulangkan ke Jawa Barat

Kamis, 09 Juli 2015 3381

 Jelang Ramadan, Gepeng Serbu Jakbar

Jelang Ramadan, PMKS Luar Daerah Serbu Jakbar

Selasa, 16 Juni 2015 3534

12 PMKS Terjaring Razia

12 PMKS Terjaring Razia

Jumat, 26 Juni 2015 4034

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307242

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282632

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks