Pertumbuhan Ikan Terkendala Musim Kemarau

Selasa, 13 Oktober 2015 Reporter: Septradi Setiawan Editor: Widodo Bogiarto 2404

Pertumbuhan Ikan Terkendala Musim Kemarau

(Foto: Septradi Setiawan)

Unit Produksi Inspeksi dan Sertifikasi Hasil Perikanan Suku Dinas Kelautan, Perikanan dan Ketahanan Pangan (KPKP) Jakarta Barat menargetkan 1.600 bibit ikan dari beragam jenis, seperti lele, nila dan mas dapat berkembangbiak pada akhir 2015 mendatang.

Cuaca kemarau ini memang sangat menganggu terhadap pertumbuhan bibit ikan, apalagi untuk ikan lele

Kepala Koordinator Lapangan Budidaya Perikanan Kalideres, Sunardi mengatakan, target tersebut mengalami penurunan dibandingkan dengan musim hujan. Namun, ia tetap optimis sekitar 100.000 ikan dapat tumbuh setiap bulannya di musim kemarau.

"Cuaca kemarau ini memang sangat menganggu terhadap pertumbuhan bibit ikan, apalagi untuk ikan lele. Jenis ikan itu tidak bisa berada di cuaca panas, karena matang gulanya memakan waktu lama," kata Sunardi, Selasa (13/10).

Adapun stok ikan di 66 kolam dari luas lahan 13 hektare penampungan Balai Benih Ikan Kalideres itu jumlahnya mencapai 80.000 untuk ikan jenis lele, 100.000 ikan nila dan 13.000 ikan mas.

BERITA TERKAIT
Sabtu, Sudin KPKP Serahkan Bantuan Ikan Kakap Putih

Nelayan Pulau Seribu Diberi 100 Bibit Ikan Kakap Putih

Kamis, 08 Oktober 2015 5457

 Bibit Ikan Gratis Dibagikan di Jakbar

Bibit Ikan Gratis Dibagikan di Jakbar

Selasa, 13 Oktober 2015 2079

KLH Tebar Ribuan Bibit Ikan di Pulau Pramuka

KLH Tebar Ribuan Bibit Ikan di Pulau Pramuka

Jumat, 29 Mei 2015 4120

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468507

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307244

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283953

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282632

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks