Peralatan Kader Jumantik RBS Dilengkapi

Rabu, 30 September 2015 Reporter: TP Moan Simanjuntak Editor: Widodo Bogiarto 11433

Peralatan Kader Jumantik RBS Dilengkapi

(Foto: Ilustrasi)

Ratusan kader juru pemantau jentik (jumantik) Kelurahan Rawa Badak Selatan (RBS), Koja, Jakarta, memperoleh penambahan alat untuk mendukung kegiatan Pemberantasan Sarang Nyamuk (PSN).

Bantuan yang diberikan berupa kaos lapangan, senter, tas dan alat tulis

Lurah Rawabadak Selatan, Sutarjo mengatakan, pemberikan peralatan kerja pada 120 kader jumantik tersebut dilakukan demi mewujudkan wilayahnya bebas dari jentik nyamuk penyebab penyakit demam berdarah dengue (DBD).

“Bantuan yang diberikan berupa kaos lapangan, senter, tas dan alat tulis,” kata Sutarjo, Rabu (30/9).

Diharapkan dengan adanya penambahan perlengkapan tersebut, jelas Sutarjo, para kader jumantik dapat menjalankan fungsi dan tugasnya dengan baik dan benar, serta dapat membantu puskesmas dan kelurahan dalam mendata dan memberi penyuluhan kepada masyarakat bagaimana mencegah dan membasmi jentik nyamuk berbahaya ini.

BERITA TERKAIT
Petugas Temukan Jentik Nyamuk di Kelurahan Pulo

Petugas Temukan Jentik Nyamuk di Kelurahan Pulo

Jumat, 18 September 2015 4438

Kader Jumantik di Ciracas Kekurangan Senter

Kader Jumantik Kekurangan Perlengkapan

Jumat, 08 Mei 2015 5888

Ada Kader Jumantik Dituduh Curi Batu Akik

Jumat, 22 Mei 2015 1746

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469053

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307885

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284373

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260995

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196619

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks