Jalan Menuju Rusun Daan Mogot Bakal Ditanami Pohon

Rabu, 16 September 2015 Reporter: Septradi Setiawan Editor: Budhy Tristanto 4525

Jalan Menuju Rusun Daan Mogot Bakal Ditanami Pohon

(Foto: Septradi Setiawan)

Suku Dinas Pertamanan dan Pemakaman Jakarta Barat mempersiapkan program penanaman pohon di sepanjang ruas jalan menuju Rusun Daan Mogot, Duri Kosambi, Cengkareng, Jakarta Barat.

Kita programkan untuk penanaman pohon di jalan menuju Rusun Daan Mogot

Kepala Suku Dinas Pertamanan dan Pemakaman Jakarta Barat, Christian HT mengatakan, pohon yang akan ditanam terdiri dari beberapa jenis seperti Pohon Flamboyan, Trambesi, Mahoni dan lain lain.

"Kita programkan untuk penanaman pohon di jalan menuju Rusun Daan Mogot. Kita sudah ada stok beberapa pohon," tandas Christian, saat menggelar pemangkasan sejumlah pohon di Jalan Cengkeh, Tamansari, Jakarta Barat, Rabu (16/9).

Sebelumnya 100 Pohon Trambesi dan 50 Kamboja sudah dicanangkan untuk ditanam di sisi jalan, mulai dari pintu gerbang hingga ke dalam areal rusun.

BERITA TERKAIT
Ahli Waris Makam Kapuk Teko Terus Diinventarisir

Ahli Waris Makam Kapuk Teko Terus Diinventarisir

Jumat, 11 September 2015 4356

10 Pohon di Jl Cengkeh Ditoping

10 Pohon di Jl Cengkeh Ditoping

Rabu, 16 September 2015 3897

Jakbar akan Benahi Taman Semeru

Jakbar akan Benahi Taman Semeru

Sabtu, 12 September 2015 3296

 Dalam Waktu Dekat, Warga Rusun Daan Mogot Akan Mendapatkan Fasum dan Fasos

Rusun Daan Mogot akan Dilengkapi RPTRA

Senin, 14 September 2015 5959

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307242

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282631

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks