Hanya 8 Resort yang Eksis di Kepulauan Seribu

Jumat, 04 September 2015 Reporter: Suparni Editor: Budhy Tristanto 3682

Hanya 8 Resort yang Eksis di Kepulauan Seribu

(Foto: Suparni)

Kepala Suku Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kepulauan Seribu, Irfal Guci mengatakan, dari belasan pulau resort, kini hanya tinggal delapan saja yang masih eksis, sisanya sudah tutup.

Perlunya support dari sudin agar mereka juga tetap eksis. Caranya kita padukan saja antara wisata resort dengan pemukiman

Menurut Irfal, resort di pulau-pulau yang ada di Kepulauan Seribu saat ini semakin menurun akibat monotonnya paket wisata yang ada di pulau resort.

"Perlunya dukungan dari sudin agar mereka tetap eksis. Caranya kita padukan saja antara wisata resort dengan pemukiman," ujar Irfal, Jumat (4/9).

Dikatakan Irfal, perlu adanya kombinasi wisata antara pualu resort dengan pulau pemukiman. "Ke depan kita buat paketnya, tamu pulau resort kan juga ingin melihat berbagai budaya orang pulau dari makanan khas hingga budaya seninya," jelasnya.

Delapan pulau resort yang saat ini masih tersisa di Kepulauan Seribu adalah Pulau Bidadari, Pulau Ayer, Pulau Putri, Pulau Macan, Pulau Pantara, Pulau Sepa, Pulau Kotok dan Pulau Pelangi.

BERITA TERKAIT
Asosiasi Pengelola Pulau Resort Diminta Peduli Wisata Pulau Pemukiman

Asosiasi Pariwisata di Pulau Seribu Diharapkan Bersinergi

Jumat, 28 Agustus 2015 3863

Dukcapil Terbitkan SKDS Kepada 60 Pekerja Wisata

Sudin Dukcapil Kepulauan Seribu Gelar Binduk di Pulau Wisata

Rabu, 26 Agustus 2015 5027

Puluhan Netizen Ikut Promosikan Wisata Pulau Seribu

Netizen Bantu Promosi Wisata Pulau Seribu

Senin, 31 Agustus 2015 6084

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468504

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307238

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285052

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283951

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282629

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks