Pengembangan Koperasi Terkendala Modal dan SDM

Selasa, 18 Agustus 2015 Reporter: Devi Lusianawati Editor: Budhy Tristanto 4139

Pengembangan Koperasi Terkendala Modal dan SDM

(Foto: Reza Hapiz)

Pengembangan koperasi di Jakarta hingga kini masih terkendala soal pemodalan produk dan kualitas Sumber Daya Manusia (SDM), khususnya Koperasi Masyarakat (Kopmas).

Kami sangat menyambut baik wacana sinergitas Koperasi oleh Pak Wagub, karena hal itu akan sangat menguntungkan kita khususnya dalam pengembangan dan pembinaan SDM

Kadis Koperasi Usaha Mikro Kecil Menengah dan Perdagangan (KUMKMP) DKI Jakarta, Irwandi menjelaskan, saat ini ada sekitar tujuh ribu koperasi di Jakarta, baik Koperasi Pegawai maupun Koperasi Masyarakat. Untuk Koperasi Masyarakat, katanya, masih butuh pembinaan karena kesejahteraan pengurusnya mash belum merata.

"Kami terus melakukan pembinaan terhadap SDM koperasi, khususnya Koperasi Masyarakat," ujar Irwandi, Selasa (18/8). 

Irwandi menambahkan, pihaknya mendukung wacana Wagub Djarot Saiful Hidayat yang meminta agar koperasi di Jakarta bersinergi dengan koperasi di Malaysia. Menurut wagub, kerjasama itu bisa enjadi wadah bagi pemasaran produk serta pengembangan SDM koperasi di Jakarta.

    

"Kami sangat menyambut baik wacana sinergitas Koperasi oleh Pak Wagub, karena hal itu akan sangat menguntungkan kita khususnya dalam pengembangan dan pembinaan SDM," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Djarot : Perlu Sinergitas Koperasi Jakarta dengan Malaka

Djarot Minta Sinergitas Koperasi DKI dengan Malaka

Selasa, 18 Agustus 2015 2493

250 Pedagang Binaan di Jl Bungur Akan Ditata Ulang

250 Pedagang Binaan di Jl Bungur akan Ditata Ulang

Kamis, 13 Agustus 2015 4970

logokoperasi

5.900 Koperasi di Jaktim Tidak Beroperasi

Sabtu, 14 Februari 2015 3917

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469042

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307841

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284365

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260986

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196610

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks