Arifin Kecewa PPSU Kebon Melati Absen

Jumat, 07 Agustus 2015 Reporter: Rudi Hermawan Editor: Widodo Bogiarto 5824

Kelapa Gading Timur Gelar Lomba Lingkungan Sehat

(Foto: doc)

Wakil Walikota Jakarta Pusat, Arifin mengaku kecewa atas ketidakhadiran puluhan tenaga Perbaikan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU) Kelurahan Kebon Melati dalam aksi bersih-bersih yang berlangsung di TPU Karet Bivak, Bendungan Hilir, Tanah Abang, Jumat (7/8).

Kan sudah tahu kalau di sini ada kegiatan bersih-bersih dan sudah ada jadwalnya

"Kan sudah tahu kalau di sini ada kegiatan bersih-bersih dan sudah ada jadwalnya," kata Arifin kepada Lurah Kebon Melati, Winetrin.

Sementara Winetrin mengaku sudah menginformasikan kepada seluruh tenaga PPSU Kelurahan Kebon Melati agar berkumpul serta mengikuti apel di TPU Karet Bivak.

"Ini salah komunikasi saja Pak. Saya sudah berkoordinasi, namun sekretaris kelurahan mengubah sebagian ke kecamatan dan sebagian di kelurahan," kilah Winetrin.

Meski begitu, Arifin tidak menerima alasan yang disodorkan Winetrin tersebut. Sebab kegiatan ini sudah agendakan dan lokasinya merupakan salah satu tempat yang menjadi prioritas Pemkot Administrasi Jakarta Pusat untuk dibersihkan.

BERITA TERKAIT
 TPU Kawi Penuh Bedeng dan Tempat Ternak Burung Dara

Kondisi TPU Kawi-kawi Memprihatinkan

Jumat, 07 Agustus 2015 8311

50 Lapak dan Gubuk Liar di TPU Karet Bivak Dibongkar

50 Lapak dan Gubuk Liar di TPU Karet Bivak Dibongkar

Jumat, 07 Agustus 2015 5783

TPU Karet Bivak Dibersihkan

TPU Karet Bivak Dibersihkan

Jumat, 07 Agustus 2015 4469

Belasan Bangunan Liar Di TPU PSBB Dibongkar

Bedeng Liar di TPU Ditertibkan

Rabu, 29 Juli 2015 6157

 Petugas TPU Tanah Kusir Dilarang Meminta Tips Dari Para Pesiarah

Petugas TPU Dilarang Minta Uang Tip

Sabtu, 18 Juli 2015 7386

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469042

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307838

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284364

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260983

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196609

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks