150 Personel Damkar Jakpus Disiagakan

Rabu, 15 Juli 2015 Reporter: Jhon Syah Putra Kaban Editor: Agustian Anas 5530

150 Personel Damkar Siaga Satu Saat Lebaran

(Foto: Jhon Syah Putra Kaban)

Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan Jakarta Pusat mengerahkan 150 personelnya untuk siaga saat libur Lebaran.

Kita cek kelengkapan pasukan, termasuk kendaraan dan peralatan fire rescue lainnya agar bisa standby saat lebaran

Hal ini untuk meminimalisir kasus kebakaran yang sering melanda saat pemukiman ditinggal mudik oleh pemiliknya.

Wakil Walikota Jakarta Pusat Arifin mengatakan, petugas pemadam akan terus siaga untuk mengantisipasi terjadinya kebakaran di wilayah Jakarta Pusat.

"Kita cek kelengkapan pasukan, termasuk kendaraan dan peralatan fire rescue lainnya agar bisa standby saat lebaran," ujarnya, Rabu (15/7).

Kepala Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan Jakarta Pusat, Idris Daharina Na'abah mengatakan, personel nantinya akan siaga di 18 pos yang tersebar di delapan kecamatan se-Jakarta Pusat. Selain itu, dua unit fire rescue akan disiagakan di Masjid Istiqlal saat tengah digelarnya shalat Ied.

"Kita tempatkan 2 unit kendaraan di sana. Jika terjadi sesuatu kita sudah siap antisipasi," katanya.

BERITA TERKAIT
15 Rumah di Jalan Kebon Kacang Terbakar

15 Rumah di Jalan Kebon Kacang Terbakar

Selasa, 07 Juli 2015 5194

 Rumah Padat Penduduk di Kwitang Terbakar

Pemukiman Padat di Kwitang Terbakar

Senin, 15 Juni 2015 5639

Kebakaran di Jakarta Pusat Capai 166 Miliar Rupiah

Kerugian Kebakaran di Jakpus Capai Rp 166 M

Jumat, 22 Mei 2015 4193

Sudin Kebakaran Fasilitasi Air Wudhu di Monas

Sudin Kebakaran Fasilitasi Air Wudu di Monas

Jumat, 01 Mei 2015 3613

Lima Rumah di Gambir Terbakar

Lima Rumah di Gambir Terbakar

Kamis, 05 Maret 2015 3877

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307241

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285054

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282631

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks