Bazis Santuni 1.500 Tenaga Kebersihan di Jakut

Jumat, 03 Juli 2015 Reporter: Aldi Geri Lumban Tobing Editor: Widodo Bogiarto 3001

Kurangi Banjir, Saluran Air di Palmerah Dibersihkan

(Foto: Ilustrasi)

Badan Amil Zakat, Infak, dan Sedekah (Bazis) Jakarta Utara  akan menyalurkan bantuan Rp 300 juta kepada 1.500 tenaga kebersihan. Kegiatan tersebut rencananya berlangsung pada Kamis (9/7) mendatang di Kantor Suku Dinas Kebersihan setempat.

Diharapkan bantuan ini dapat mengurangi kesulitan tenaga kebersihan menjelang Lebaran

"Bantuan yang kami berikan masing-masing Rp 200 ribu. Diharapkan bantuan ini dapat mengurangi kesulitan tenaga kebersihan menjelang Lebaran," kata Muhammad Alwi, Kepala Bazis Jakarta Utara, Jumat (3/7).

Menurut Alwi, tenaga kebersihan patut memperoleh apresiasi karena memberikan kontribusi besar dalam menangani kebersihan lingkungan kota. Pemberian bantuan itu sendiri sudah tiga kali dilaksanakan.

BERITA TERKAIT
Tahun Ini Bazis Jakbar Targetkan Rp 18,1 M

Bazis Jakbar Targetkan Pengumpulan Zakat Rp 18,1 M

Senin, 29 Juni 2015 4323

Bazis Jaktim Serahkan Bantuan Dana Pembangunan Masjid

Bazis Jaktim Serahkan Bantuan Dana Pembangunan Masjid

Kamis, 25 Juni 2015 6086

1.300 Mustahik akan Terima Santunan Bazis

1.300 Mustahik akan Terima Santunan Bazis

Selasa, 23 Juni 2015 4974

Marbut dan Guru Ngaji Saja Punya BPJS

DKI Bagikan Kartu BPJS Bagi Marbut dan Guru Ngaji

Selasa, 16 Juni 2015 7068

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307244

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282632

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks