Pengunjung TMR Tembus 232.483 Orang Saat Liburan Sekolah

Senin, 11 Juli 2022 Reporter: TP Moan Simanjuntak Editor: Andry 1169

Liburan Sekolah, 232.483 Warga Kunjungi TMR

(Foto: Mochamad Tresna Suheryanto)

Animo warga Jakarta berlibur ke Taman Margasatwa Ragunan (TMR), Pasar Minggu, Jakarta Selatan terbilang masih tinggi.

Selama musim libur sekolah dari 28 Juni hingga 10 Juli, TMR dikunjungi 232.483 orang

Buktinya, saat musim libur sekolah, tepatnya dari 28 Juni-10 Juli 2022, jumlah pengunjung yang berlibur ke TMR menembus angka 232.483 orang.

Staf Pelayanan Informasi dan Kehumasan TMR, Bambang Wahyudi mengatakan, TMR masih menjadi salah satu destinasi wisata favorit warga mulai dari anak-anak hingga dewasa.

"Selama musim libur sekolah dari 28 Juni hingga 10 Juli, TMR dikunjungi 232.483 orang," ujarnya, Senin (11/7).

Bambang menuturkan, selama ini pihaknya rutin melakukan pemeriksaan kesehatan dan memberikan nutrisi pada hewan-hewan di TMR. Hal tersebut juga dilakukan untuk mengantisipasi penularan wabah Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) yang tengah merebak belakangan ini.

"Per hari, rata-rata pengunjung TMR sekitar 17.800 orang. Sampai kini, destinasi favorit di TMR masih didominasi jerapah, gajah dan unggas seperti pelican," tandasnya.

BERITA TERKAIT
PMI Jaksel Siagakan 16 Personel di Taman Margasatwa Ragunan 2

PMI Jaksel Siagakan 16 Personel di Taman Margasatwa Ragunan

Selasa, 03 Mei 2022 2425

Puluhan Ribu Wisatawan Berkunjung ke TMR

Puluhan Ribu Wisatawan Kunjungi Taman Margasatwa Ragunan

Selasa, 03 Mei 2022 8084

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468524

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307263

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285069

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283967

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282640

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks