Cegah Tawuran, Jajaran Kelurahan Karang Anyar Perkuat Patroli Selama Ramadan

Selasa, 18 Maret 2025 Fitzgerald Yohanes Edward 141


Jajaran Kelurahan Karang Anyar terus memperkuat patroli untuk mereduksi potensi tawuran di wilayah mereka.


Kasatgas Pol PP Kelurahan Karang Anyar, Suhendar menjelaskan, selain memperkuat patroli bersama tiga pilar, petugas gabungan juga turut mengaktifkan pos pengamanan.


VIDEO TERKAIT
revPJ Tiktok.mp4

Pemprov DKI Gandeng TikTok Antisipasi Konten Tawuran

1709_AGUNG_DEKLARASI STOP TAWURAN.mp4

800 Pelajar di Kramat Jati Deklarasi Setop Tawuran

Pelatihan Make Up Sudinakertran Jakut.mp4

50 Peserta Ikuti Pelatihan Tata Rias di Jakarta Utara

VIDEO LAINNYA
Taman Tebet Eco Park.mp4

Tebet Eco Park Jadi Favorit Warga Isi Libur Lebaran

Museum .mp4

Museum Wayang Jadi Magnet Wisatawan di Kota Tua