Selasa, 17 Januari 2023 Yoanna Alverina 729
Wakil Ketua Komisi D DPRD DKI Jakarta, Nova Harivan Paloh mengapresiasi penertiban kabel udara oleh
Dinas Bina Marga .Pemutusan kabel udara dilakukan di Jalan Kebon Sirih, Jakarta Pusat, sepanjang 1,2 kilometer.