Heru Pastikan Komitmen Pemprov DKI Wujudukan Kesetaraan Penyandang Disabilitas

Sabtu, 03 Desember 2022 Yoanna Alverina 757


Pj Gubernur DKI Jakarta, Heru Budi Hartono memastikan komitmen Pemprov DKI mewujudkan kesetaraan penyandang disabilitas di Jakarta.


Hal ini disampaikan Heru di kegiatan 'Jakarta Cinta Disabilitas’, yang di gelar di Lapangan Banteng, Jakarta Pusat, Sabtu (3/12).

VIDEO TERKAIT
VIDEO LAINNYA
SILATUHRIDE.mp4

Pramono Ingin Jadikan Jakarta Sebagai Destinasi Olahraga Internasional

Hari Kartini.mp4

Keren, Peringati Hari Kartini Jakarta Gratiskan Transportasi Publik untuk Perempuan