Menengok Aktivitas Petugas Laboratorium Kesehatan Daerah Pemprov DKI Jakarta
Selasa, 12 Mei 2020
Adi Alfiyan
1940
Labkesda Pemprov DKI Jakarta menjadi salah satu bagian penting dalam penanganan Covid-19 di Ibu kota. Sejak 23 Maret 2020, fasilitas Labkesda ini menerima rata-rata 500 sampel Swab Nasofaring / Orofaring untuk dilakukan pemeriksaan.
VIDEO TERKAIT
UP PKB Kedaung Angke Sediakan Makanan Berbuka Puasa
Food Station Pastikan Stok Beras Selama Ramadan Aman
Pemprov DKI Berikan Bantuan Sosial Bagi Para Pelaku Seni Terdampak Covid - 19
VIDEO LAINNYA
Jakarta Siap Dukung Pencalonan Indonesia Jadi Tuan Rumah Olimpiade 2036
Kaum Perempuan Apresiasi Kebijakan Naik LRT Gratis di Hari Kartini