RPTRA Mendorong Masyarakat Jakarta Lebih Aktif

Minggu, 09 Oktober 2016 Desri Arfin 2965


Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta mendukung dan memfasilitasi warganya untuk lebih aktif. Salah satu upaya yang dilakukan yakni dengan banyak membangun Ruang Publik Terpadu Ramah Anak (RPTRA) serta melengkapi fasilitas olahraga di kawasan Monumen Nasional (Monas). Pembangunan infrastruktur ini membuat DKI Jakarta sudah dalam jalur yang benar menuju active cities. Demikian disampaikan Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Provinsi DKI Jakarta, Tuty Kusumawati usai menghadiri The 6th TAFISA World Sport for All Games Global Forum Indonesia di Jakarta International (JI) Expo, Kemayoran, Jakarta Pusat, Minggu (9/10/2016).


VIDEO TERKAIT
0810_Pembukaan_Tafisa.flv

Tafisa 2016 World Games 2016 Dibuka

0810_tafisa_pulau_seribu_1.mp4

200 Penyelam Tanam Miniatur Tugu Monas di Perairan Pulau Panggang

0710_Tafisa_Dinner.flv

Penyelenggaraan Tafisa Jadi Sarana Promosi Wisata Jakarta

VIDEO LAINNYA
Jaknaker LOT.mp4

Gelaran Jaknaker Expo 2024 Disambut Antusias Warga

museum bahari.mp4

Pj Gubernur Kick Off Menuju Lima Abad Kota Jakarta