18 Unit Pemadam Atasi Kebakaran di Jalan Harapan Mulia

Senin, 25 April 2022 Reporter: Wuri Setyaningsih Editor: Budhy Tristanto 971

 18 Unit Pemadam Atasi Kebakaran di Jalan Harapan Mulia

(Foto: Wuri Setyaningsih)

Sebanyak 18 unit pemadam dengan kekuatan 90 personel Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Sudin Gulkarmat) Jakarta Pusat, berhasil mengatasi api yang membakar empat rumah warga di Jalan Harapan Mulia, RT 06/01, Kelurahan Cempaka Putih Utara, Kemayoran, Senin (25/4).

Tidak ada korban jiwa dalam kejadian ini

Kasudin Gulkarmat Jakarta Pusat, Asril Rizal mengatakan, pihaknya menerima laporan kejadian sekitar pukul 09.15 dan api berhasil dipadamkan pada pukul 10.30 dan proses pendinginan hinga pukul 11.20 .

"Pemicu kebakaran masih dalam penyelidikan. Luas area yang terbakar sekitar 80 meter persegi," kata Asril.

Asril mengungkapkan, peristiwa ini menyebabkan 10 kepala kelurga dengan 20 jiwa harus kehilangan tempat tinggal.  

"Tidak ada korban jiwa dalam kejadian ini," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Kerugian Materi Kebakaran di Kawasan Pasar Gembrong Capai Rp 1,5 Miliar

Kebakaran di Kawasan Pasar Gembrong Berhasil Dipadamkan

Senin, 25 April 2022 1603

26 Mobil Pemadam Atasi Kebakaran di Gambir

26 Mobil Pemadam Atasi Kebakaran di Gambir

Minggu, 24 April 2022 1028

Kebakaran di Perumahan Kelapa Gading Berhasil Dipadamkan

Kebakaran di Kelapa Gading Barat Berhasil Dipadamkan

Jumat, 22 April 2022 854

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469041

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307825

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284361

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260981

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196608

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks