Saluran di Jalan Pulau Kecil Sunter Jaya Dikuras

Minggu, 10 April 2022 Reporter: TP Moan Simanjuntak Editor: Andry 2619

Saluran Jalan Pulau Kecil Sepanjang 250 Meter Dikuras

(Foto: TP Moan Simanjuntak)

Suku Dinas Sumber Daya Air (SDA) Jakarta Utara menguras saluran air di Jalan Pulau Kecil, Sunter Jaya, Tanjung Priok.

Pengurasan dikerjakan sepanjang 250 meter dari akhir Maret 2022 lalu

Kasatpel SDA Kecamatan Tanjung Priok, Denny Tri Hendarto mengatakan, pengurasan dilakukan karena sedimentasi lumpur pada saluran sudah cukup padat.

"Pengurasan dikerjakan sepanjang 250 meter dari akhir Maret 2022 lalu," ujarnya, Minggu (10/4).

Ia menuturkan, pengerjaan pengurasan saluran yang memiliki lebar dua meter dan tinggi 1,5 meter ini melibatkan dua operator berikut satu alat berat. Bila tak ada kendala, pengurasan ditargetkan selesai akhir Mei 2022 mendatang.

"Dengan dilakukan pengurasan, kita harap kawasan sekitar bisa terbebas dari genangan," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Pasukan Biru Kuras Endapan Lumpur di Saluran Phb Meruya Indah

Saluran Penghubung Meruya Indah Dikuras

Rabu, 06 April 2022 2198

Pengurasan Saluran Air di Jalan Kebon Sirih Timur Dalam Capai 50 Persen

Progres Pengurasan Saluran Kebon Sirih Timur Capai 50 Persen

Selasa, 05 April 2022 2384

Pengurasan Saluran Air di Jalan Kesehatan Capai 70 Persen

Pengurasan Saluran Air Jalan Kesehatan Sudah 70 Persen

Selasa, 29 Maret 2022 2427

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307242

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282632

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks