142 Warga Sasaran Divaksin Dosis Kedua di Gereja Katolik Santo Andreas

Sabtu, 04 September 2021 Reporter: Suparni Editor: Toni Riyanto 1603

142 Warga Sasaran Ikut Vaksin Dosis Dua di Mobile Vaksin Keliling Gereja Katolik Santo Andreas Kedoy

(Foto: Suparni)

Sebanyak 142 warga sasaran divaksin COVID-19 dosis kedua memanfaatkan layanan Mobil Vaksin Keliling yang menyambangi Gereja Katolik Santo Andreas di Jalan Kompleks Green Garden, RT 01/04, Kelurahan Kedoya Utara, Kecamatan Kebon Jeruk, Jakarta Barat.

Mempercepat capaian target vaksinasi 

Lurah Kedoya Utara, Tubagus Masarul Ima mengatakan, jemaah gereja maupun warga sekitar sangat antusias memanfaatkan layanan Mobil Vaksin Keliling yang dimulai sejak pukul 08.00 WIB.

"Layanan di sini prioritas untuk dosis kedua, tapi juga melayani untuk dosis pertama. Untuk dosis pertama ada delapan orang yang divaksin," ujarnya, Sabtu (4/9).

Menurutnya, untuk hasil capaian vaksinasi COVID-19 di Kelurahan Kedoya Utara, sudah mencapai 71 persen dari total jumlah warga sasaran usia 12 tahun hingga lansia sebanyak 45.810 orang.

"Semoga dengan adanya layanan Mobil Vaksin Keliling di tempat-tempat ibadah ini ibadah ini bisa ikut mempercepat capaian target vaksinasi di Kedoya Utara," tandasnya.

BERITA TERKAIT
200 Orang Divaksin di Vihara Dharma Jaya Toa Se Bio

200 Orang Divaksin di Vihara Dharma Jaya Toa Se Bio

Sabtu, 04 September 2021 2666

Warga DKI Manfaatkan Mobile Vaksin Keliling di GKJ Rawamangun

Layanan Mobil Vaksin Keliling Sambangi GKJ Jakarta

Minggu, 29 Agustus 2021 1926

99 Warga Tegal Alur Vaksinasi Dosis 2

101 Warga Tegal Alur Dapatkan Vaksin Dosis Dua

Selasa, 24 Agustus 2021 2285

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469035

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307797

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284354

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260978

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196600

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks