Wali Kota Jakbar Apresiasi Penerapan Prokes Ketat PTM Terbatas

Senin, 30 Agustus 2021 Reporter: Wuri Setyaningsih Editor: Erikyanri Maulana 924

Kunjungi SDN 06 Pagi Kapuk, Walikota Jakbar Apresiasi Prokes yang Ketat

(Foto: Wuri Setyaningsih)

Wali Kota Jakarta Barat, Uus Kuswanto melakukan peninjauan sekaligus monitoring Pembelajaran Tatap Muka (PTM) terbatas di SDN 06 Pagi Kapuk, Jalan Dolar Blok DA Nomor 9, RT 12/14 Kelurahan Kapuk, Cengkareng.

Saya lihat semua sudah berjalan sesuai ketentuan dan menerapkan protokol kesehatan (prokes) yang ketat

Dalam peninjauan tersebut, Uus melihat kesiapan sekolah maupun para murid yangg tengah menjalankan kegiatan belajar mengajar (KBM) PTM terbatas.

"Saya lihat semua sudah berjalan sesuai ketentuan dan menerapkan protokol kesehatan (prokes) yang ketat," ujar Uus, Senin (30/8).

Berdasarkan keterangan dari pihak sekolah, sambung Uus, hari ini siswa yang mengikuti KBM merupakan siswa kelas satu dan empat di mana setiap kelas hanya diisi 50 persen dari jumlah keseluruhan siswa per kelas.

Ditambahkan Uus, pihaknya berharap, pandemi dapat segera berlalu sehingga kegiatan belajar mengajar dapat dilakukan secara tatap muka tanpa adanya rasa kekhawatiran.

BERITA TERKAIT
Hari Pertama PTM, SDN 15 Pagi Cengkareng Barat Terapkan Prokes Ketat

PTM Terbatas di Cengkareng Terapkan Prokes Ketat

Senin, 30 Agustus 2021 1342

SMA Negeri 92 Jakut Laksanakan PTM Terbatas Dengan Prokes Ketat

144 Peserta Didik di SMA Negeri 92 Ikuti PTM Terbatas Hari Ini

Senin, 30 Agustus 2021 1701

68 Bus Sekolah Dioperasikan Antar Jemput Pelajar yang Ikuti PTM

68 Bus Sekolah Layani Antar Jemput Pelajar yang Ikut PTM Terbatas

Senin, 30 Agustus 2021 684

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307241

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285054

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282631

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks