Kelurahan Sunter Jaya Distribusikan 247 Paket Sembako Bagi Warga Isolasi Mandiri

Rabu, 14 Juli 2021 Reporter: Suparni Editor: Toni Riyanto 1307

Kelurahan Sunter Jaya Salurkan Bantuan Sembako Bagi Warganya Yang Menjalani Isoman

(Foto: Suparni)

Kelurahan Sunter Jaya, Tanjung Priok, Jakarta Utara mendistribusikan bantuan sebanyak 247 paket sembako bagi warga yang sedang menjalani isolasi mandiri karena terpapar COVID-19.

Membantu warga memenuhi kebutuhan pangan 

Kasie Kesra Kelurahan Sunter Jaya, Darti mengatakan, bantuan paket sembako yang diberikan berupa beras, minyak goreng, mi instan, sarden dan biskuit.

"Bantuan ini berasal dari Dinas Sosial DKI Jakarta. Semoga membantu warga memenuhi kebutuhan pangan selama isolasi mandiri," ujarnya, Rabu (14/7).

Ia merinci, di RW 01 didistribusikan 42 paket sembako, RW 02 sebanyak 18 paket, RW 03 berjumlah 12 rumah, RW 04 sebanyak sembilan dan RW 05 mencapai 27 paket. Kemudian, di RW 06 sebanyak 57 paket sembako, RW 07 berjumlah 43 paket, RW 08 sebanyak tiga paket dan RW 09 mencapai 19 paket.

"Paket sembako ini juga dibagikan di RW 11 sebanyak 14 paket dan di RW 12 berjumlah tiga paket. Semoga semua warga yang menjalani isolasi mandiri bisa segera sembuh atau dinyatakan negatif COVID-19," tandasnya.

BERITA TERKAIT
156 Paket Sembako Warga Isoman di Tambora Diterima

Kecamatan Tambora Salurkan Bantuan untuk Warga Isoman saat PPKM Darurat

Rabu, 14 Juli 2021 1464

Kelurahan Pinangsia Dapatkan 24 Paket Sembako Untuk Warga Yang Isoman

Kelurahan Pinangsia Salurkan Bantuan untuk Warga yang Sedang Isoman

Selasa, 13 Juli 2021 1216

Warga Terpapar COVID di Bambu Apus Terima Bantuan Sembako

Warga Terpapar COVID di Bambu Apus Terima Bantuan Sembako

Rabu, 02 Juni 2021 1550

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469053

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307887

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284373

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260995

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196619

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks