18 Armada Gulkarmat Atasi Kebakaran di Gunung Sahari Selatan

Senin, 28 Juni 2021 Reporter: Folmer Editor: Budhy Tristanto 1201

 18 Armada Gulkarmat Atasi Kebakaran di Gunung Sahari Selatan

(Foto: Folmer)

Sebanyak 18 armada pemadam Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan Jakarta Pusat, Senin (28/6), berhasil mengatasi api yang membakar delapan rumah semi permanen di Jalan Garuda Raya 23 Komplek PJKA RT 07/RW04, Gunung Sahari Selatan.

Petugas butuh waktu 35 menit untuk memadamkan api

Kasudin Gulkarmat Jakarta Pusat, Asril Rizal mengatakan, kebakaran yang terjadi di atas lahan seluas 375 meter persegi ini terjadi akibat korsleting listrik dari salah satu rumah warga di sana.   

"Sebanyak delapan rumah petak semi permanen di atas lahan seluas 375 meter persegi ludes terbakar. Petugas butuh waktu 35 menit untuk memadamkan api," ujar Asril.

Ia menambahkan, selama dua jam lebih petugas melakukan pendinginan guna memastikan tidak ada api di lokasi kebakaran. Tidak ada korban jiwa maupun luka luka dalam peristiwa ini. 

"Total sebanyak 20 Kepala Keluarga atau 60 jiwa kehilangan tempat tinggal dari musibah kebakaran," pungkasnya.

BERITA TERKAIT
Kebakaran Rumah Warga di Petojo Sabangan Dipadamkan

Kebakaran Rumah Warga di Petojo Sabangan Dipadamkan

Jumat, 11 Juni 2021 1751

Kebakaran Rumah Kost di Kramat Jati Berhasil Dipadamkan

Kebakaran Rumah Kost di Kramat Jati Berhasil Dipadamkan

Minggu, 27 Juni 2021 1452

Sudin Gulkarmat Jakpus Rutin Sosialisasikan Pencegahan Kebakaran

Sudin Gulkarmat Jakpus Rutin Sosialisasikan Pencegahan Kebakaran

Rabu, 02 Juni 2021 1209

Sudin Gulkarmat Jakpus Evskuasi Pria ODGJ Terjepit di Separator

ODGJ Terjepit di Rongga Separator Dievakuasi Petugas Gulkarmat

Senin, 19 April 2021 1358

Kebakaran Puluhan Rumah di Kwitang Berhasil Dipadamkan

13 Unit Pemadam Atasi Kebakaran 25 Rumah di Kwitang

Sabtu, 13 Maret 2021 2518

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469035

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307797

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284354

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260978

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196600

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks