Puskesmas Kecamatan Kepulauan Seribu Selatan Tracing COVID-19 Belasan Warga

Jumat, 25 Juni 2021 Reporter: Suparni Editor: Toni Riyanto 1291

 17 Warga Ikut Tes Swab Antigen Yang Digelar Kelurahan Pulau Tidung

(Foto: Suparni)

Puskesmas Kecamatan Kepulauan Seribu Selatan melakukan tracking terhadap belasan orang di Kelurahan Pulau Tidung yang melakukan kontak dengan warga terdiagnosa positif COVID-19.

D ilakukan tes swab 

Kepala Puskesmas Kecamatan Kepulauan Seribu Selatan, Ilmi Tri Indiarto mengatakan, hasil skrining kemarin ditemukan dua warga positif COVID-19 dan langsung diminta melakukan isolasi mandiri.

"Ada 17 orang diduga bersinggungan dengan pasien positif COVID-19. Hari ini dilakukan tes swab yang hasilnya akan diketahui dalam dua hingga empat hari mendatang setelah diuji di Labkesda Provinsi DKI Jakarta," ujarnya, Jumat (25/6).

Sementara itu, Lurah Pulau Tidung Hafsah menambahkan, dua warganya kini sedang menjalani isolasi mandiri dalam pengawasan tim kesehatan Puskesmas setempat dan diberikan bantuan sembako serta vitamin.

"Mudah-mudahan dengan tracing cepat ini dapat mengantisipasi dan mencegah penyebaran COVID-19 lebih lanjut. Kami menghimbau agar warga tetap patuh protokol kesehatan agar tidak terpapar COVID-19," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Sembilan Penumpang Tujuan Pulau Pramuka Ikut Tes Usap Antigen

Sembilan Penumpang Kapal Kedapatan Tidak Miliki Surat Keterangan Negatif COVID-19

Rabu, 16 Juni 2021 1217

COVID 19 di RT 03/03 Cilangkap Tinggal Satu Kasus

COVID-19 di RT 03/03 Cilangkap Tersisa Satu Kasus

Kamis, 17 Juni 2021 1026

 19 Warga Bambu Apus Dievakuasi ke Wisma Atlet

19 Warga Bambu Apus Dievakuasi ke Wisma Atlet

Selasa, 08 Juni 2021 1485

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307243

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282632

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks