DWP Provinsi DKI Santuni 190 Mustahik

Rabu, 28 April 2021 Reporter: Aldi Geri Lumban Tobing Editor: Toni Riyanto 1558

DWP Provinsi DKI Santuni 190 Mustahik

(Foto: Mochamad Tresna Suheryanto)

Dharma Wanita Persatuan (DWP) Provinsi DKI Jakarta memberikan santunan kepada 190 mustahik dalam rangka bulan Ramadan dan memperingati Hari Kartini.

Banyak sekali keluarga terdampak pandemi COVID-19

Acara santunan ini berlangsung simbolis secara luring diikuti oleh sekitar 20 anggota DWP dan 300 lainnya melalui daring (streaming).

Ketua DWP Provinsi DKI Jakarta, Komariah Marullah mengatakan, santunan ini merupakan dana yang dikumpulkan dari seluruh Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di lingkungan Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta dan Baznas Bazis Provinsi DKI Jakarta.

"Santunan akan diserahkan kepada janda, yatim, piatu dan dhuafa," ujarnya, Komariah pada kegiatan Muslimah di Era Milenial: Wanita Sholeh Dalam Bekerja dan Berkarya di Nyi Ageng Serang, Setiabudi, Jakarta Selatan, Rabu (28/4).

Menurutnya, selain menumbuhkan rasa kepedulian terhadap sesama, kegiatan ini juga bertujuan untuk mempererat silaturahmi para anggota DWP Provinsi DKI Jakarta melalui melakukan kegiatan yang bermanfaat.

"Santunan ini dapat membantu meringankan ekonomi sesama yang membutuhkan karena banyak sekali keluarga terdampak pandemi COVID-19," tandasnya.

BERITA TERKAIT
DWP DKI Jakarta Gelar Pelatihan E-Reporting

DWP DKI Jakarta Gelar Pelatihan e-Reporting

Senin, 29 Maret 2021 1705

DWP DKI Jakarta Salurkan 50 Paket Bansos Bagi Warga Pejagalan

DWP DKI Jakarta Salurkan 50 Paket Bansos untuk Warga Pejagalan

Jumat, 12 Maret 2021 2131

DWP DKI Serahkan Bantuan Sosial dan Kesehatan Bagi Warga Kepulauan Seribu

DWP DKI Jakarta Serahkan Bantuan Sosial dan Kesehatan Bagi Warga Kepulauan Seribu

Jumat, 12 Maret 2021 1779

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469029

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307764

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284351

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260975

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196597

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks