Pemukimam Warga di Rawamangun Disemprot Disinfektan

Sabtu, 13 Maret 2021 Reporter: Nurito Editor: Budhy Tristanto 2258

Pemukimam Warga di Rawamangun Disemprot Disinfektan

(Foto: Nurito)

Petugas Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Gulkarmat) Jakarta Timur, Sabtu (13/3), melakukan penyemprotan rumah warga di Jl Rawamangun Muka 9 RT 13 RW 12 Kelurahan Rawamangun.

Menindaklanjuti permohonan warga demi pencegahan penyebaran COVID- 19

Kasi Pengendalian Kebakaran dan Penyelamatan Sudin Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan Jakarta Timur, Gatot Sulaeman mengatakan, penyemprotan disinfektan dilakukan mulai dari rumah warga, jalan pemukiman dan sarana ibadah.

"Ini untuk menindaklanjuti permohonan warga demi pencegahan penyebaran COVID-19," kata Gatot.

Dalam kegiatan ini, jelas Gatot, pihaknya mengerahkan lima personel yang dibekali dengan dua tangki gendong elektrik berkapasitas 16 liter.

"Kami siap membantu jika ada warga yang ingin lingkungannya disemprot disinfektan," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Pemukiman Warga Pejaten Timur Disemprot Disinfektan

Pemukiman Warga Pejaten Timur Disemprot Disinfektan

Sabtu, 13 Maret 2021 2090

Layanan Uji Kir Kendaraan di UP PKB Ujung Menteng Dialihkan

Layanan Uji Kir Kendaraan di UP PKB Ujung Menteng Dialihkan

Jumat, 12 Maret 2021 3362

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468519

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307255

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285067

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283964

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282638

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks