150 Personel Satpol PP Jaksel Bantu Warga Terdampak Banjir

Senin, 08 Februari 2021 Reporter: TP Moan Simanjuntak Editor: Budhy Tristanto 1524

 150 Petugas Satpol PP Jaksel Disiagakan Bantu Warga Korban Banjir

(Foto: TP Moan Simanjuntak)

Sebanyak 150 petugas Satpol PP Jakarta Selatan disiagakan, untuk bantu penanganan warga terdampak banjir yang tersebar di empat wilayah kecamatan.  

Membantu evakuasi dan menjaga keamanan lokasi banjir,

Kasatpol PP Jakarta Selatan, Ujang Harmawan mengatakan, empat wilayah kecamatan yang jadi fokus penanganan adalah Kecamatan Jagakarsa, Tebet, Pancoran dan Kecamatan Pasar Minggu.    

"150 petugas itu gabungan dari Satpol PP tingkat kota, kecamatan dan kelurahan yang wilayahnya terdampak banjir," ujarnya, Senin (8/2).

Ujang menjelaskan, penyebaran jumlah petugas tergantung dari kondisi wilayah yang terdampak banjir. Untuk wilayah Kelurahan Rawajati dan Pejaten Timur, ungkap Ujang, pihaknya menempatkan 30 personel.

"Petugas kami membantu evakuasi dan menjaga keamanan lokasi banjir," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Pelanggar Prokes di Kelapa Dua Disanksi Menyapu Jalan

Pelanggar Prokes di Kelapa Dua Disanksi Menyapu Jalan

Kamis, 04 Februari 2021 2062

Genangan di Dua RW Cipinang Melayu Berangsur Surut

Genangan di Dua RW Cipinang Melayu Berangsur Surut

Senin, 08 Februari 2021 2047

Operasi Tertib Masker di Pulau Kelapa Terus Digencarkan

Operasi Tertib Masker di Pulau Kelapa Terus Digencarkan

Sabtu, 06 Februari 2021 2051

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469005

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307716

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284332

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260943

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196579

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks