Kali Angke Segmen Jembatan Pesing-Kampung Gusti Dikeruk

Kamis, 04 Februari 2021 Reporter: Wuri Setyaningsih Editor: Erikyanri Maulana 2336

Kali Angke Segmen Jembatan Pesing-Kampung Gusti Dikeruk

(Foto: doc)

Untuk mengantisipasi banjir sekaligus menambah daya tampung air, Suku Dinas Sumber Daya Air (Sudin SDA) Jakarta Barat melakukan pengerukan Kali Angke segmen Jembatan Pesing-Kampung Gusti.

Pengerjaannya sudah dilakukan sejak 20 Januari dan ditargetkan selesai April 2021,

Kepala Seksi Pemeliharaan Drainase Sudin SDA Jakarta Barat, Wawan Kurniawan mengatakan, pengerukan dilakukan karena sedimen lumpur di lokasi sudah mencapai ketebalan 2,5 meter.

"Pengerukan dilakukan sepanjang 3.200 meter. Pengerjaannya sudah dilakukan sejak 20 Januari dan ditargetkan selesai April 2021," ujar Wawan, Kamis (4/2).

Dalam kegiatan ini, sambung Wawan, pihaknya mengerahkan alat berat terdiri dari dua amphibi dan satu ekskavator long dengan delapan petugas dari Sudin SDA Jakarta Barat.

Ditambahkan Wawan, lumpur hasil pengerukan akan dibuang di kawasan Ancol, Jakarta Utara.

"Dengan pengerukan ini diharapkan dapat menambah daya tampung debit air sehingga bisa meminimalisir genangan terutama saat terjadi hujan deras," tandasnya.

BERITA TERKAIT
UPPKB Kedaung Kali Angke Sediakan Makanan Siap Saji Untuk Berbuka Setiap Jumat

UP PKB Kedaung Kali Angke Sediakan Makanan Siap Saji

Senin, 04 Mei 2020 2549

Wagub Pastikan Penanganan Banjir di Dua Kelurahan Jakarta Barat Dipercepat

Ariza Pastikan Penanganan Banjir di 2 Kelurahan Jakarta Barat Dipercepat

Kamis, 09 Juli 2020 1736

Genangan di Permukiman Warga Kembangan Utara Sudah Surut

Di Permukiman Warga Kembangan Utara Genangan Sudah Surut

Sabtu, 18 Januari 2020 2054

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469057

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307903

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284376

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260999

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196622

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks