PBKL Dinas KPKP Restocking 21.090 Benih Ikan di 2020

Jumat, 08 Januari 2021 Reporter: Suparni Editor: Toni Riyanto 2557

PBKL Targetkan Restocking Benih Ikan Sebanyak 22.500 Benih Ikan Tahun Ini

(Foto: Suparni)

Pusat Budidaya dan Konservasi Laut (PBKL) Dinas Ketahanan Pangan Kelautan dan Pertanian (KPKP) DKI Jakarta berhasil melakukan restocking 21.090 benih ikan di perairan Kepulauan Seribu pada tahun 2020.

Keseimbangan dan ketersediaan ikan 

Kepala Satuan Pelaksana (Kasatlak) Konservasi Laut PBKL Dinas KPKP Provinsi DKI Jakarta, Cecep Hermawan mengatakan, dari 21.090 benih ikan tersebut, sebanyak 2.000 di antaranya merupakan ikan hias jenis nemo.

"Restocking tahun ini bisa melebihi target sebanyak 20.000 ikan dengan 1.400 merupakan ikan nemo," ujarnya, Jumat (8/1).

Ia menambahkan, untuk tahun ini ditargetkan restocking sebanyak 22.500 benih ikan. Rinciannya, 20.000 benih merupakan ikan konsumsi dan 2.500 lainnya adalah ikan hias.

"Mudah-mudahan bisa terealisasi dan melebihi target seperti tahun lalu. Restocking ini sebagai upaya menjaga keseimbangan dan ketersediaan ikan di perairan Kepulauan Seribu," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Pembagian dan Restoking Benih Ikan Sepanjang Tahun 2020 oleh PBKL Pulau Tidung Melebihi Target

PBKL Dinas KPKP Targetkan Pembagian 60.000 Benih Ikan Tahun Ini

Kamis, 07 Januari 2021 1848

 PBKL Pulau Tidung Restoking 1.700 Ekor Ikan Kakap Putih di Perairan Jembatan Cinta

PBKL Dinas KPKP Restocking 1.700 Benih Kakap Putih di Perairan Pulau Tidung

Senin, 28 Desember 2020 2111

Binaan Sudin KPKP Kepulauan Seribu Panen 3,7 Ton Kerapu Cantrang

Binaan Sudin KPKP Kepulauan Seribu Panen 3,7 Ton Kerapu

Rabu, 30 Desember 2020 2251

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469034

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307788

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284354

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260978

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196600

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks