Esports Diharapkan Semakin Berkembang di Kepulauan Seribu

Kamis, 17 Desember 2020 Reporter: Suparni Editor: Toni Riyanto 1785

Pelantikan Pengurus E-sports Kabupaten Kepulauan Seribu Digelar Secara Virtual

(Foto: Suparni)

Asisten Perekonomian dan Pembangunan Kabupaten Kepulauan Seribu, Iwan P Samosir berharap Esports bisa semakin berkembang seiring dengan telah terbentuknya pengurus Esports Indonesia (ESI) Kabupaten Kepulauan Seribu.

Selamat kepada para pengurus dilantik

Iwan mengatakan, pengurus Esports Kabupaten Kepulauan Seribu diharapkan bisa bersinergi bersama Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kepulauan Seribu untuk memajukan serta mencetak atlet Esports Kepulauan Seribu yang berprestasi.

"Selamat kepada para pengurus yang baru saja dilantik, mudah-mudahan olahraga Esports bisa lebih berkembang lagi di Kepulauan Seribu," ujarnya, Kamis (17/12).

Sementara itu, Wakil Ketua Esports Indonesia Kepulauan Seribu, Vivi Feriyana menuturkan, olahraga permainan video games interaktif ini belakangan sangat digemari kaum milenial termasuk di Kepulauan Seribu.

"Melalui adanya kepengurusan ini, kita dapat semakin optimal mencari bibit-bibit baru dan potensial yang siap bertanding di dalam dan luar negeri," tandasnya.

Untuk diketahui, pelantikan pengurus ESI DKI Jakarta tingkat kita dan kabupaten dilakukan secara virtual. Terpilih sebagai Ketua ESI Kabupaten Kepulauan periode 2020-2024, Sony Hanibal.

BERITA TERKAIT
 22 Pengurus Kota Cabang Olahraga Hadiri Rakor KONI Jakarta Utara

22 Pengurus Kota Cabang Olahraga Hadiri Rakor KONI Jakut

Minggu, 13 Desember 2020 1663

DKI Kenalkan Wisata Balai Kota dan Monas Gunakan Pokemon Go

DKI akan Gandeng Pengelola Pokemon Go

Jumat, 15 Juli 2016 11746

 Bupati Serahkan Hadiah Lomba Virtual Run 10 K di Pulau Untung Jawa

Bupati Serahkan Hadiah Bagi Pemenang Virtual Run 10K

Kamis, 03 Desember 2020 1618

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469039

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307820

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284359

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260980

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196604

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks