Satu Unit Mobil Pemadam Atasi Kebakaran Rumah di Marunda

Selasa, 15 Desember 2020 Reporter: Budhi Firmansyah Surapati Editor: Andry 1683

Satu Unit Mobil Pemadam Atasi Kebakaran Rumah di Marunda

(Foto: doc)

Satu unit mobil pemadam berhasil mengatasi kebakaran sebuah rumah di Jalan Sarang Bango RW 05, Marunda, Cilincing, Jakarta Utara.

Kerugian material sekitar Rp 30 juta. Penyebab kebakaran masih kita telusuri

Kepala Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Gulkarmat) Jakarta Utara dan Kepulauan Seribu, Rahmat Kristantio mengatakan, pihaknya mendapat informasi kejadian kebakaran ini sekitar pukul 11.55 siang tadi.

"Kita kerahkan satu unit mobil pemadam dengan kekuatan lima personel. Setelah penanganan sekitar 30 menit, api sudah bisa dikuasai," katanya, Selasa (15/12). 

Rahmat menyebutkan, luas area yang terbakar mencapai 18 meter persegi. Walaupun demikian, peristiwa ini dipastikan tidak sampai memakan korban jiwa dan luka. 

"Kerugian material sekitar Rp 30 juta. Penyebab kebakaran masih kita telusuri," tandasnya. 

BERITA TERKAIT
Lima Unit Pemadam Gulkarmat Padamkan Kebakaran di Jagakarsa

Kebakaran di Jagakarsa Berhasil Dipadamkan

Senin, 14 Desember 2020 2197

August Hamonangan Minta Gulkarmat Jaksel Intensifkan Sosialisasi

20 Mobil Pemadam Atasi Kebakaran di Kebon Manggis

Senin, 07 Desember 2020 1965

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469061

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307914

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284376

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 261003

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196622

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks