PPSU Kelurahan Kwitang Bersihkan Sarana dan Prasarana Umum

Kamis, 15 Oktober 2020 Reporter: Folmer Editor: Budhy Tristanto 1987

Belasan PPSU Kwitang Dikerahkan Hapus Coret Coretan di Jalan

(Foto: Folmer)

Belasan petugas Penanganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU) Kelurahan Kwitang, Jakarta Pusat, membersihkan sarana dan prasarana umum yang terdampak aksi vandalisme saat aksi unjuk rasa, 8 dan 13 Oktober lalu.

Sejak kemarin petugas PPSU menyusuri Jalan Kramat dan Kwitang Raya 

Sekretaris Kelurahan Kwitang, Yuni Nilogini mengatakan, sejak Rabu (14/10) kemarin, belasan personil PPSU ini menyusuri jalan Kramat dan Kwitang Raya untuk mengecat kembali tembok gedung perkantoran maupun jalan yang penuh coretan.  

"Sejak kemarin petugas PPSU menyusuri Jalan Kramat dan Kwitang Raya untuk mengecat kembali tembok yang penuh coretan. Target kami, hari ini pembersihan selesai," ujar Yuni, Kamis (15/10).

Abu (45), salah seorang warga yang tinggal di daearah Kwitang, mengapresiasi kesigapan personil PPSU membenahi prasarana sarana umum ini.

"PPSU bergerak cepat, sehingga sarana dan prasarana umum kembali tertata rapih," tandasnya.

BERITA TERKAIT
 PPSU Kwitang Benahi Separator Busway di Jalan Kramat Raya

Sarana dan Prasarana Umum di Jalan Kramat Raya Dirapikan Petugas PPSU

Jumat, 09 Oktober 2020 1972

 Pelanggar PSBB di Kelurahan Kwitang Terima Sanksi Sosial

Pelanggar PSBB di Kelurahan Kwitang Mulai Menurun

Kamis, 10 September 2020 2423

Sudin KPKP Periksa Kesehatan Hewan Kurban di Tiga Lokasi Kelurahan Kwitang

Tiga Tempat Penampungan Hewan Kurban di Kwitang Diperiksa

Kamis, 23 Juli 2020 1594

46 Halte Rusak Ditarget Beroperasi di Akhir Tahun

Transjakarta Sigap Lakukan Perbaikan Halte

Sabtu, 10 Oktober 2020 2349

 PPSU Kwitang Benahi Separator Busway di Jalan Kramat Raya

Sarana dan Prasarana Umum di Jalan Kramat Raya Dirapikan Petugas PPSU

Jumat, 09 Oktober 2020 1972

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469054

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307888

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284373

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260995

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196619

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks