Kelurahan Pulau Untung Jawa Siapkan Tempat Isolasi COVID-19

Kamis, 17 September 2020 Reporter: Suparni Editor: Erikyanri Maulana 1576

 Kelurahan Pulau Untung Jawa Siapkan Tempat Isolasi Covid-19

(Foto: Suparni)

Kelurahan Pulau Untung Jawa Kepulauan Seribu Utara menyiapkan kembali tempat untuk isolasi warga yang terpapar COVID-19 di SMP Negeri 285 Jakarta.

Seluruh sarana dan prasarana kita siapkan agar nyaman dan aman bagi warga yang terpapar maupun warga sekitar,

Lurah Pulau Untung Jawa, Supriyadi mengatakan, penyiapan lokasi ini untuk mengantisipasi jika ada warga yang terpapar COVID-19, agar tidak melakukan isolasi mandiri di rumah tetapi terpusat di tempat isolasi yang disiapkan.

"Seluruh sarana dan prasarana kita siapkan agar nyaman dan aman bagi warga yang terpapar maupun warga sekitar," ujarnya, Kamis (17/9).

Menurutnya, khusus di SMP Negeri 285 Jakarta telah disiapkan dua ruangan isolasi berkapasitas 20 pasien atau masing-masing ruangan 10 velbet dan telah dilakukan sterilisasi oleh petugas Sudin Gulkarmat Jakarta Utara dan Kepulauan Seribu.

"Ini untuk antisipasi saja, mudah-mudahan jangan sampai ada warga kami yang terpapar," harapnya.

BERITA TERKAIT
Gedung Sekolah di Kepulauan Seribu Disemprot Disinfektan

Gedung PKBM di Pulau Harapan Disemprot Disinfektan

Rabu, 16 September 2020 1911

Antisipasi Penyebaran Covid-19, Pemkab Kembali Aktifkan Tempat Isolasi

Tempat Isolasi di Kepulauan Seribu akan Diaktifkan Kembali

Selasa, 15 September 2020 1536

Wisma Atlet Milik DKI Siap Jadi Tempat Isolasi Mandiri Pasien Covid-19

Wisma Atlet DKI Disiapkan untuk Tempat Isolasi Pasien Covid-19

Senin, 14 September 2020 3999

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307243

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282632

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks