Gazebo di Pantai Sentigi Selesai Diperbaiki

Rabu, 17 Juni 2020 Reporter: Suparni Editor: Budhy Tristanto 2981

Gazebo di Pantai Sentigi Pulau Untung Jawa Diperbaiki

(Foto: Suparni)

Gazebo di Pantai Sentigi, Kelurahan Pulau Untung Jawa, Kepulauan Seribu Selatan, yang rusak diterpa angin puting beliung beberapa bulan lalu, saat ini sudah selesai diperbaiki petugas Suku Dinas Sumber Daya Air (Sudin SDA) Kepulauan Seribu

Pengerjaan dilakukan 23 petugas sejak awal Juni lalu 

Kepala Sudin SDA Kepulauan Seribu, Abdul Rauf mengatakan, perbaikan meliputi pembangunan rangka dan atap gazebo yang rusak dengan panjang dan lebar 1,7 meter.

"Pengerjaan dilakukan 23 petugas sejak awal Juni lalu dan kemarin sudah selesai serta sudah bisa dinikmati oleh warga maupun wisatawan," ujarnya, Rabu (17/6).

Selain perbaikan gazebo, lanjut Rauf, pihaknya juga membuat tugu simbol Jakarta Kota Kolaborasi yang memiliki panjang 5,95 meter, lebar 4,60 meter dan ketebalan 10 sentimeter.

"Semoga kehadiran gazebo dan simbol Jakarta Kolaborasi dapat mempercantik kawasan Pantai Sentigi," pungkasnya.

BERITA TERKAIT
Pulau Lancang Punya Spot Wisata Baru Pantai Karma

Pantai Karma, Spot Wisata Baru di Pulau Lancang

Rabu, 29 April 2020 5700

Kelurahan Pulau Panggang Membuat Simbol Jakarta Kota Kolaborasi di Pantai Cikaya

Simbol Jakarta Kota Kolaborasi Dibangun di Pantai Cikaya

Kamis, 11 Juni 2020 3467

Area Bekas Puting Beliung di Pulau Tidung Dibersihkan Petugas

Petugas Gabungan Bersihkan Area Jembatan Cinta

Senin, 20 April 2020 1544

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307241

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285054

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282631

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks