Musrenbang Kepulauan Seribu Utara Bahas 70 Usulan

Selasa, 11 Februari 2020 Reporter: Suparni Editor: Toni Riyanto 1614

Pembangunan Fisik Jadi Pembahasan Dalam Musrenbang Tingkat Kecamatan Kepulauan Seribu Utara

(Foto: Suparni)

Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Tingkat kecamatan Kepulauan Seribu Utara membahas sebanyak 70 usulan. Pelaksanaan Musrenbang tersebut dihadiri langsung oleh Bupati Kepualauan Seribu, Husein Murad.

Masih didominasi keperluan pembangunan fisik

Camat Kepulauan Seribu Utara, Ismail merinci, sebanyak 24 usulan meupakan aspirasi dari Keluarahan Pulau Panggang, 15 dari Kelurahan Pulau Harapan, dan 31 lainnya dari Kelurahan Pulau Kelapa.

"Usulan warga masih didominasi untuk keperluan pembangunan fisik seperti, pendalaman kolam labuh, dan perbaikan dermaga," ujarnya, Selasa (11/2).

Sementara itu, Bupati Kepulauan Seribu, Husein Murad menuturkan, Musrenbang ini menjadi langkah awal pelaksanaan program-program pembangunan baik fisik dan non fisik di tahun 2021.

"Kami betul-betul ingin menyerap aspirasi yang berkaitan dengan kebutuhan warga. Untuk itu, sebelum pelaksanaan Musrenbang dilakukan Rembuk RW," tandasnya.

BERITA TERKAIT
138 Usulan Dibahas di Musrenbang Kelurahan Pondok Kelapa

Ada 138 Usulan Dibahas dalam Musrenbang Kelurahan Pondok Kelapa

Senin, 10 Februari 2020 1710

PPKD Jaktim Sosialisasikan Program Pelatihan Kerja di Musrenbang

PPKD Jaktim Tawarkan Pelatihan Kerja di Musrenbang

Selasa, 11 Februari 2020 2003

Pemkab Kepulauan Seribu Gelar Musrenbang Tingkat Kabupaten

Peningkatan Sektor Pariwisata Masih Menjadi Prioritas

Jumat, 22 Maret 2019 2195

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469034

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307789

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284354

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260978

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196600

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks