Musrenbang Kelurahan Pekayon Bahas 105 Usulan

Selasa, 04 Februari 2020 Reporter: Nurito Editor: F. Ekodhanto Purba 1814

       105 Usulan Dibahas Dalam Musrenbang Kelurahan Pekayon

(Foto: Nurito)

Sebanyak 105 usulan dibahas dalam Musyawarah Perencanaan dan Pembangunan (Musrenbang)  di Kelurahan Pekayon, Pasar Rebo, Jakarta Timur.

Harapannnya semua usulan bisa diteruskan ke tingkat kota dan provinsi dan bisa direalisasikan,

Asisten Perekonomian dan Pembangunan Setko Jakarta Timur, Kusmanto mengatakan, melalui Musrenbang diharapkan para unit teknis dapat mengawal usulan warga Pekayon hingga ke tingkat provinsi dan dapat direalisasikan dalam bentuk kegiatan.

"Harapannya 105 usulan ini sudah sesuai dengan kebutuhan pembangunan dan peningkatan sumber daya manusia warga Pekayon," ujarnya saat membuka kegiatan Musrenbang, Selasa (4/2).

Sementara, Lurah Pekayon, Nunuk Widiastuti mengatakan, 105 usulan ini didominasi oleh usulan fisik, yaitu sebanyak 81 usulan. Kemudian usulan pengadaan barang sebanyak 14 kegiatan dan non fisik sebanyak sepuluh usulan.

"Harapannnya semua usulan bisa diteruskan ke tingkat kota dan provinsi dan bisa direalisasikan dalam bentuk kegiatan," tandasnya.

BERITA TERKAIT
 Musrenbang Kelurahan Srengseng Didominasi Usulan Kegiatan Fisik

Musrenbang Kelurahan Srengseng Didominasi Usulan Kegiatan Fisik

Senin, 03 Februari 2020 2495

Musrenbang Kelurahan Kebon Baru Bahas 127 Usulan

Ada 127 Usulan Dibahas dalam Musrenbang Kelurahan Kebon Baru

Kamis, 30 Januari 2020 1975

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469042

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307847

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284366

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260986

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196610

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks